Description
Paket ini untuk group dengan jumlah peserta lebih banyak, yaitu minimal 20 orang. Umumnya paket ini yang dipilih untuk lembaga/instansi/perusahaan sebagai acara tambahan disamping kegiatan lainnya, seperti pelatihan, gathering, bimbingan teknis, dlsbnya.
Estimasi waktu kegiatan untuk paket reguler ini kurang lebih 3 jam. Disarankan anda melakukan booking/reservasi terlebih dahulu untuk memastikan kegiatan ini dan kegiatan anda lainnya berjalan dengan lancar apalagi yang sudah memiliki rundown/itinerary tetap.
Fasilitas :
- Minimum 20 PAX
- Lokasi Coban Rondo
- Akses Taman Labirin
- Akses Shooting Target
- Akses Air Terjun
- Ice Breaking (Short Fun Game)
- Kopi + Teh
- Snack + Mineral Water
- Paintball Fun War Game
- Instruktur & Crew
- Peralatan Paintball Standard
- 50 butir peluru/PAX
- Dokumentasi Foto + Video
- Tiket Masuk + Parkir
- Ground bermain paintball
- Durasi kegiatan 2-3 jam
Reviews
There are no reviews yet.